SEDANG TAYANG Link Streaming Qatar vs Ekuador: Laga Pembuka Piala Dunia 2022, Ini Susunan Pemainnya

- 20 November 2022, 22:40 WIB
SEDANG TAYANG Link Streaming Qatar vs Ekuador: Laga Pembuka Piala Dunia 2022, Kickoff Jam Berapa?
SEDANG TAYANG Link Streaming Qatar vs Ekuador: Laga Pembuka Piala Dunia 2022, Kickoff Jam Berapa? /Instagram @qfa


BANDUNGRAYA.ID -
SEDANG TAYANG Link Streaming Qatar vs Ekuador: Laga Pembuka Piala Dunia 2022, Ini Susunan Pemainnya.

Sebagai laga pembuka Piala Dunia 2022, link streaming Qatar vs Ekuador menjadi incaran masyarakat. Pertandingannya sendiri digelar pada Minggu 20 November 2022.

Link streaming Qatar vs Ekuador bisa Anda dapatkan di dalam artikel ini. Selain itu, artikel ini juga memuat daftar skuad, dan jadwal tayang pertama grup A Piala Dunia 2022.

Baca Juga: Link Live Streaming Opening Ceremony Piala Dunia 2022: Jadwal dan Daftar Pengisi Acara, Ada Jungkook BTS

Pada laga pembuka Piala Dunia 2022 ini, banyak pihak menanti hasil pertandingan Qatar vs Ekuador. Sebab sebagai tuan rumah, ia masih diragukan kemampuannya karena termasuk 'pendatang baru'.

Lain dengan Ekuador yang telah bermain di Piala Dunia sebanyak 3 kali, Qatar baru pertama kali meski dalam liga besar seperti Piala Asia, negara ini sudah berkali-kali menang.

Pada 2018 sendiri, Qatar pernah melakukan laga persahabatan dengan Ekuador, dan berakhir dengan kemenangan Qatar di angka 4-3. Meskipun begitu, secara pengalaman di Piala Dunia 2022, Ekuador masih unggul.

Kendati demikian, dengan privilegenya sebagai tuan rumah, banyak pihak berspekulasi bahwa Qatar akan lolos fase gugur Piala Dunia 2022.

Baca Juga: Tinggal Klik! Link Live Streaming Pembukaan Piala Dunia 2022: Qatar vs Ekuador di TV Online, Main Jam Berapa?

Skuad keduanya, Qatar dan Ekuador, diisi oleh orang-orang yang tangguh. Sang tuan rumah, mengisi skuadnya dengan pemain lokal yang berpengalaman bermain di FIFA Arab Cup.

Skuad Qatar

- Kiper: Meshaal Barsham, Saad Al Sheeb, Yousuf Hassan

- Bek: Musaab Khidir, Tarek Salman, Pedro Miguel, Bassam Al Rawi, Khoukhi Boualem, Abdelkarim Hassan, Ismael Mohammed, Homam Al Amin

- Gelandang: Ali Asad, Jassim Jabir, Mohemmed Waad, Salem Al Hajri, Assim Modibo, Mustafa Meshaal, Karim Boudiaf, Abdulaziz Hatim, Naif Alhadhrami

- Penyerang: Hassan Al Haydos, Akram Afif, Almoez Ali, Mohammed Muntari, Ahmed Alaa, Khalid Muneer

Skuad Ekuador

- Kiper: Alexander Sominguez, Hernan Galandez, Moses Ramirez

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x