Aston Villa Menggila, Duduk Nyaman di Posisi 2 Klasemen Liga Inggris Usai Kalahkan Leicester City

- 19 Oktober 2020, 08:53 WIB
Para pemain Aston Villa berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Leicester.
Para pemain Aston Villa berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Leicester. /twitter.com/@AVFCOfficial

Pada menit ke 90+1, tim tamu Aston Villa berhasil memecah kebuntuan dalam laga tersebut. Menit-menit akhir yang menjadi penentu membuahkan hasil. Ross Barkley melepaskan tendangan menyilang dari jarak 25 meter ke pojok kanan gawang Schmeichel.

Hasil pertandingan Liga Inggris tadi malam antara Leicester vs Aston Villa dimenangkan oleh tim tamu dengan skor tipis 0-1. Hasil tersebut membawa Aston Villa di peringkat kedua klasmen Liga Inggris dengan 12 poin dari empat laga.

Sedangkan, Leicester harus puas untuk menerima kekalahan dengan Sembilan poin dari lima laga dan duduk di peringkat keempat klasmen Liga Inggris.

Baca Juga: 3 Petinggi MUI Menghadap Presiden, Masih Gagal Merayu Jokowi Soal UU Cipta Kerja

Susunan Pemain:

Leicester City: Schmeichel, Justin, Evans, Fofana, Castagne, Tielemans, Mendy (Choudhury 78'), Praet (Maddison 61'), Perez, Barnes, Iheanacho (Slimani 71').

Aston Villa: Martinez, Cash, Konsa, Mings, Targett, Luiz, McGinn, Trezeguet (Traore 81'), Barkley, Grealish, Watkins. ***

Halaman:

Editor: Abdul Muhaemin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x