Rekomendasi SMA Terbaik di Jakarta Timur Berdasarkan Nilai UTBK untuk Dijadikan Referensi PPDB tahun 2022

- 10 Februari 2022, 12:50 WIB
Rekomendasi SMA terbaik di Jakarta Timur berdasarkan nilai UTBK untuk Dijadikan Referensi PPDB tahun 2022
Rekomendasi SMA terbaik di Jakarta Timur berdasarkan nilai UTBK untuk Dijadikan Referensi PPDB tahun 2022 /Pixabay/greymatters

Sementara dari ranking keseluruhan, juara 1 SMA, MA, SMK terbaik di Indonesia berdasarkan nilai UTBK adalah MAN INSAN CENDEKIA SERPONG.

Berikut ini 5 rekomendasi SMA terbaik di Jakarta Timur berdasarkan nilai UTBK yang dilansir BANDUNGRAYA.ID dari laman LTMPT:

1. Urutan 1 adalah SMAN UNGGULAN M.H. THAMRIN dengan nilai total 635,675.

2. Urutan 2 adalah SMAN 81 JAKARTA dengan nilai total 607,402.

3. Urutan 3 adalah SMAN 61 JAKARTA dengan nilai total 594,675.

4. Urutan 4 adalah SMAN 48 JAKARTA dengan nilai total 589,804.

5. Urutan 5 adalah SMAN 21 JAKARTA dengan nilai total 581,557.

Baca Juga: Daftar Rekomendasi SMA Terbaik di Kota Bekasi Berdasarkan Nilai UTBK, Lulusannya Banyak Diterima di PTN

Dalam data LTMPT, tercatat 1000 daftar SMA, MA dan SMK di Indonesia yang dapat menjadi rekomendasi para orang tua dan siswa yang akan bersekolah.

Urutan SMA, MA dan SMK terbaik ini diambil berdasarkan nilai UTBK siswa tahun 2021 yang bertujuan untuk melihat rangking dari sekolah tersebut.

Halaman:

Editor: Rizal Sunandar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah