8 Agustus Diperingati Hari Kucing Sedunia, Inilah Deretan Pahala dan Manfaat Memelihara Kucing dalam Islam

- 8 Agustus 2023, 16:16 WIB
 BANDUNGRAYA.ID – Tepat setiap pada 8 Agustus diperingati hari kucing sedunia. Siapa sangka hewan yang lucu ini ternyata banyak manfaat dan pahalanya dalam Islam.  Pada zaman dulu sejak peradaban mesir kuno, kucing banyak diperlihara oleh kalangan elit dan kaya raya pada saat itu. Karena pada saat i
BANDUNGRAYA.ID – Tepat setiap pada 8 Agustus diperingati hari kucing sedunia. Siapa sangka hewan yang lucu ini ternyata banyak manfaat dan pahalanya dalam Islam. Pada zaman dulu sejak peradaban mesir kuno, kucing banyak diperlihara oleh kalangan elit dan kaya raya pada saat itu. Karena pada saat i /Pixabay/iissues

 


BANDUNGRAYA.ID – Tepat setiap pada 8 Agustus diperingati hari kucing sedunia. Siapa sangka hewan yang lucu ini ternyata banyak manfaat dan pahalanya dalam Islam.

Pada zaman dulu sejak peradaban mesir kuno, kucing banyak diperlihara oleh kalangan elit dan kaya raya pada saat itu. Karena pada saat ini kucing dipercaya sebagai hewan yang sangat istimewa.

Hewan lucu ini juga istimewa di dalam Islam, karena hewan yang menggemaskan ini merupakan hewan peliharaan Nabi Muhammad SAW.

Baca Juga: AWAS! Inilah Cara Merawat Anak Kucing Baru Lahir, Rawan Gak Bisa Hidup Lama

Karena tingkah laku dan kelucuannya, banyak juga sekarang masyarakat yang suka memelihara kucing dengan berbaagai cara yang dilakukan.

Siapa sangka manfaat kucing serta pahala kepada orang yang memelihara nya banyak sekali. Berikut telah BandungRaya.id rangkum deretan pahala dan manfaat dalam memelihara kucing menurut Islam.

Menjadi Timbangan Kebaikan saat Kiamat

Seseorang yang memelihara hewan ataupun kucing dalam jalan Allah dengan penuh iman dan kebaikan saat memeliharanya, maka kebaikan yang telah diberikan pada hewan tersebut kelak akan ditimbang sebagai bentuk kebaikan di hari kiamat. Seperti dalam memberi makan, ataupun membersihkan korotannya dengan memelihara sebaik-baiknya.

Halaman:

Editor: Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x