Rekomendasi Channel Youtube Untuk Belajar Bahasa Arab, Dijamin Mudah Banget!

- 28 Maret 2024, 17:02 WIB
Rekomendasi Channel Youtube Untuk Belajar Bahasa Arab, Dijamin Mudah Banget!
Rekomendasi Channel Youtube Untuk Belajar Bahasa Arab, Dijamin Mudah Banget! /PIXABAY/TymonOziemblewski

BANDUNGRAYA.ID - Kamu mungkin tidak menyadari bahwa belajar bahasa Arab bisa dilakukan melalui YouTube, ada banyak channel YouTube yang sangat berguna jika kamu ingin mempelajari bahasa Arab.

YouTube merupakan platform yang luas dengan beragam channel, sehingga mungkin sulit menemukan yang sesuai dengan kebutuhan kamu.

Namun, keberadaannya yang luas juga mempermudah kamu menemukan saluran belajar bahasa Arab yang cocok dengan minat dan kebutuhan.

Jika kamu merasa kebingungan mencari konten belajar bahasa Arab di YouTube, berikut adalah rekomendasi channel YouTube yang bisa kamu kunjungi untuk memulai belajar bahasa Arab!

1. Maknawi Channel

Channel YouTube ini telah mengumpulkan 97,6 ribu subscribers, sangat cocok untuk meningkatkan kemampuan bahasa Arab kamu.

Di kanal tersebut, kamu akan diajari bahasa Arab dari dasar, seperti tentang fi'il atau kata kerja dalam bahasa Arab, hingga pelajaran tentang isim atau kata benda dalam bahasa Arab. Kanal ini menyajikan konten secara bertahap yang akan membantu kamu memahami materi yang diajarkan oleh ahli di bidangnya.

2. ArabicPod101

Berbeda dengan sebagian besar kanal YouTube lainnya, ArabicPod101 mengunggah video dalam berbagai dialek Arab, termasuk video mingguan dalam bahasa Arab Maroko dan Mesir. Salah satu keunggulan utama yang dimiliki oleh kanal ini adalah tersedianya terjemahan dalam dua bahasa.

Halaman:

Editor: Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x