Instagram Error Trending di Twitter, Pengguna Keluhkan Penurunan Jumlah Followers, Begini Sebabnya

- 1 November 2022, 09:30 WIB
Instagram Error Trending di Twitter, Pengguna Keluhkan Penurunan Jumlah Followers, Begini Sebabnya.
Instagram Error Trending di Twitter, Pengguna Keluhkan Penurunan Jumlah Followers, Begini Sebabnya. /Deddy yustianto/Pixabay

Namun, dalam sebuah cuitan di akun Instagram Comms meminta maaf sekaligus memberi penjelasan soal adanya bug penyebab layanan mereka error.

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Kabupaten Bandung Barat Selasa 1 November 2022, Cek Disini Sebelum Beraktivitas

Meski mengatakan sudah mengatasi bug tersebut, hingga saat ini masih terdapat sejumlah pengguna yang belum bisa mengakses akun Instagram mereka.

Lantas, apabila mengalami hal seperti itu apa yang harus dilakukan?

Berikut langkah yang dapat dilakukan dalam mengatasi akun instagram yang tidak dapat dibuka atau suspended :

- Kirimkan laporan

- Ajukan banding pada formulir yang tersedia di Instagram

Demikian informasi mengenai Instagram error yang menyebabkan akun tidak dapat dibuka dan suspended sehingga menjadi trending topik di Twitter.***

Halaman:

Editor: Alvian Hamzah Jaenul Bahar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x