Mitos Kucing Hitam di Negara Eropa, dari Keberuntungan untuk Pengantin Hingga Diantar ke Alam Baka

- 12 Juni 2022, 15:09 WIB
Mitos Kucing Hitam di Negara Eropa, dari Keberuntungan untuk Pengantin Hingga Diantar ke Alam Baka
Mitos Kucing Hitam di Negara Eropa, dari Keberuntungan untuk Pengantin Hingga Diantar ke Alam Baka /Pixabay Miller_Eszter

BANDUNGRAYA.ID - Simak mitos kucing hitam di Negara Eropa, dari keberuntungan untuk pengantin hingga diantar ke alam baka.

Kucing merupakan hewan yang dekat dan cepat akrab dengan pemilik nya, tak ayal masyarakat gemar memelihara kucing ras, domestik. Namun tidak dengan kucing berwarna hitam.

Mitos kucing hitam di Negara Eropa, seperti Rusia, Italia, Finlandia, Inggris, Normandia hingga Jerman ini sangat beragam. Namun di salah satu Negara Eropa ini, ada mitos yang mengatakan kucing hitam dapat membawa keberuntungan bagi sepasang pengantin.

Baca Juga: Pecinta Kucing Wajib Simak! Ini Rekomendasi 15 Nama Kucing Yang Bagus dalam Islam, Bisa Kamu Pakai!

Untuk mengetahui apa saja mitos kucing hitam di Negara Eropa, mulai dari keberuntungan untuk pengantin hingga diantar ke alam baka. BANDUNGRAYA.ID akan memberikan informasinya yang telah dilansir dari berbagai sumber, berikut ini:

1. Rusia

Kucing bukanlah hewan yang termasuk kedalam golongan najis untuk dipelihara, justru secara fakta ilmiah anabul tersebut dapat menolak bakteri. Melalui lidah nya. Namun untuk masyarakat di Negara Rusia kucing hitam memiliki perbedaan.

Di Rusia apabila ada seseorang yang tidak sengaja bertemu dengan kucing hitam, maka orang tersebut harus berputar arah.

Selain berputar arah, orang tersebut harus memegang kancing baju agar nantinya tidak tertimpa kesialan. 

Halaman:

Editor: Rizal Sunandar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah