Simak Mitos Kucing Hitam di Jepang, yang Dijadikan Maneki Neko Sebagai Keberuntungan

- 19 Juni 2022, 20:12 WIB
Simak Mitos Kucing Hitam di Jepang, yang Dijadikan Maneki Neko Sebagai Keberuntungan
Simak Mitos Kucing Hitam di Jepang, yang Dijadikan Maneki Neko Sebagai Keberuntungan /


BANDUNGRAYA.ID - Simak mitos kucing hitam di Jepang, yang dijadikan maneki neko sebagai keberuntungan.

Mitos kucing hitam di Jepang, yang dijadikan maneki neko sebagai keberuntungan ini menarik untuk disimak, karena anabul yang menggemaskan tersebut dipecaya oleh penduduk negeri matahari terbit bukan sebagai pertanda kesialan.

Oleh karen itu BANDUNGRAYA.ID akan memberikan informasi terkait mitos kucing hitam di Jepang, yang dijadikan maneki neko sebagai keberuntungan. Dilansir dari berbagai sumber berikut ini:

Baca Juga: Memelihara Kucing Bikin Kita Sehat? Begini Alasannya, Nomor 7 Nyamanin Banget

Kucing dikenal sebagai hewan yang jinak dan bisa dipelihara. Alasannya karena hewan berbulu tersebut memiliki tingkah lucu dan juga menggemaskan. Selain itu juga kucing memiliki kemampuan untuk berburu hama seperti tikus dan hewan kecil lainnya.

Kucing bukanlah hewan yang termasuk kedalam golongan najis untuk dipelihara dalam Islam, sehingga sebagian orang mau merawat anabul tersebut dari warna oren, putih dan hitam.

Mitos kucing hitam di Jepang, berbeda dengan Indonesia, India, Bengali dan Negara Asia lainnya yang menganggap hewan tersebut pertanda kesialan. Disini, kucing hitam dianggap spesial.

Baca Juga: Hati-hati! Jangan Menarik Ekor Kucing Akibatnya Bisa Fatal, Serta Ini 5 Cara Obati Cedera Tulang Belakang

Itu dikarenakan kucing hitam di Jepang, merupakan lambang dari sebuah kemakmuran dan kesejahteraan. Sehingga masyarakat disana, tidak akan menghindari kucing hitam.

Bahkan di Jepang, hewan berbulu menggemaskan itu dapat mengusir energi jahat di sekitar rumah pemilik dan mampu menjauhkan gangguan iblis.

Halaman:

Editor: Rizal Sunandar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x