Pesta Halloween Itaewon Berujung Maut, 3580 Orang Dilaporkan Hilang dalam Tragedi

- 30 Oktober 2022, 14:35 WIB
Pesta Halloween Itaewon Berujung Maut, 3580 Orang Dilaporkan Hilang dalam Tragedi/Twitter @4869trbl
Pesta Halloween Itaewon Berujung Maut, 3580 Orang Dilaporkan Hilang dalam Tragedi/Twitter @4869trbl /

BANDUNGRAYA.ID - Tragedi skala besar terjadi di tengah-tengah banyaknya massa yang berkumpul di Itaewon, salah satu distrik di Seoul, Korea Selatan.

Pada 29 Oktober 2022 antara pukul 22:15—22.22 KST, berbagai laporan tentang lonjakan massa di Itaewon diajukan ke pemadam kebakaran Yongsan.

Di kawasan Itaewon sendiri diketahui sangat padat karena banyaknya tempat yang mengadakan pesta Halloween.

Baca Juga: Update Jumlah Korban Meninggal Tragedi Itaewon, 97 Perempuan 54 Laki-Laki Kebanyakan Usia Masih 20 Tahun!

Lebih dari 100.000 orang berkumpul di Itaewon untuk merayakan akhir pekan Halloween.

Pada pukul 22:22 KST, di sekitar Hotel Hamilton yang berada di tengah Itaewon, puluhan orang mengalami serangan jantung.

Sekitar 50 orang yang mengalami serangan jantung di kawasan Itaewon telah mendapatkan pertolongan CPR dari petugas pemadam kebakaran.

Menurut otoritas pemadam kebakaran, serangan jantung yang terjadi kemungkinan berhubungan dengan pesta Halloween di Itaewon.

Baca Juga: Aneh! J-Hope BTS Hapus Postingan Ini Usai Tragedi Pesta Halloween Itaewon, Kenapa?

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x