Warga Tasik Hati-Hati! BMKG Sebut Adanya Potensi Cuaca Buruk Hari ini di Tasikmalaya

- 11 Februari 2023, 06:02 WIB
Warga Task Hati-Hati! BMKG Sebut Ada nya Potensi Cuaca Buruk Hari ini di Tasikmalaya
Warga Task Hati-Hati! BMKG Sebut Ada nya Potensi Cuaca Buruk Hari ini di Tasikmalaya /Instagram/yudishtirobagus

BANDUNGRAYA.ID - Berikut ini informasi BMKG terkait prakiraan cuaca buruk hari ini di kota Tasikmalaya Jawa Barat. 

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) telah merilis prakiraan cuaca di Indonesia hari ini, Sabtu 11 Februari 2023.

Salah satunya kota Tasikmalaya Jawa Barat, BMKG menyebut bahwa adanya potensi hujan lebat di Tasikmalaya hari ini. 

Baca Juga: KLAIM SEKARANG! DAFTAR Kode Redeem FF Free Fire Terbaru Hari Ini Sabtu 11 Februari 2023: 1 Menit yang Lalu

Intensitas hujan lebat diperkirakan turun mulai siang hingga sore hari, kemudian mulai menurun saat memasuki malam hari. 

Sehingga bagi warga Tasikmalaya yang akan bepergian atau beraktivitas di luar ruangan, bisa antisipasi sedia payung atau jas hujan. 

Sementara itu, warga Tasik bisa tetap beraktivitas dengan tenang karena dari prakiraan cuaca pagi ini masih cerah berawan. 

Baca Juga: PENTING! Jangan Keramas dengan Cara Ini, Akibatnya Bisa Fatal? Begini Kata Dokter Ahli

Untuk mengetahui lebih detail terkait rincian prakiraan cuaca di Tasikmalaya hari ini, simak penjelasan BMKG berikut:

Pukul 07.00 WIB | Berawan | 25°C | 80% | 0Km/jam | CALM

Halaman:

Editor: Resa Mutoharoh

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah