GAK NYANGKA: Kok Purwakarta Punya Wisata Se Keren Ini? Coba Deh Intip Tempatnya

- 30 Mei 2023, 12:42 WIB
GAK NYANGKA: Kok Purwakarta Punya Wisata Se Keren Ini? Coba Deh Intip Tempatnya
GAK NYANGKA: Kok Purwakarta Punya Wisata Se Keren Ini? Coba Deh Intip Tempatnya /FREEPIK/

Untuk tiket kolam renang Jatiluhur Waterboom Wold hanya memerlukan 35 ribu Rupiah saja per orang.

Jatiluhur Waterboom World (JWW) cocok untuk dikunjungi keluarga dari umur balita hingga dewasa. Dengan tempat yang tidak begitu ramai tempat ini sangat nyaman untuk dikunjungi

Baca Juga: Main ke Bogor Yuk! Ada Objek Wisata Kawah Ratu yang Menakjubkan Loh, Indah Banget

Tak hanya itu, di area Waduk Jatiluhur terdapat banyak pedagang kaki lima yang menggelar tendanya di sekitar Waduk Jatiluhur, dari mulai pedagang siomay, seblak, karedok dan lainya.

Untuk urusan harga jajanan pedagang kali lima jangan khawatir karena disini sangat murah hanya berkisar 15 ribu hingga 25 ribu saja.

Terdapat pula wisata air seperti menyebrangi Waduk Jatiluhur dengan perahu nelayan serta menikmati sunset di pesisir Waduk Jatiluhur.

Untuk akses menuju Waduk Jatiluhur anda tidak perlu khawatir dikarenakan jalanya lumayan bagus untuk dilalui sepeda motor dan mobil namun harus tetap hati hati.

  1. Baca Juga: ANTRI! Rekomendasi Wisata Kuliner Cimahi Viral dan Enak, Ajak Teman dan Keluarga Pasti Ketagihan!

Terdapat pula tempat kita untuk menikmati pemandangan yang sangat dekat dengan pinggiran air di Waduk Jatiluhur yang dikelilingi dengan pegunungan di sekitarnya.

Waduk Jatiluhur sangat cocok dikunjungi ketika Pagi dan Sore hari karena akan menambah kesan sejuk dan cocok untuk bersantai ria dengan keluarga. 

Untuk tiket parkir disetiap tempatnya bisa berbeda beda namun masih dalam harga yang sangat wajar.

Halaman:

Editor: Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x