Ya Allah! Tempat Isolasi di Kota Bandung 100 Persen Penuh, Ini Langkah Pasukan Mang Oded Hadapi Covid-19

- 17 Februari 2021, 16:29 WIB
Pelaksanaan rapid test bagi para tamu acara serah terima jabatan bupati Bandung di Gedung Budaya Sabilulungan, Soreang, Kabupaten Bandung, Rabu 17 Februari 2021.
Pelaksanaan rapid test bagi para tamu acara serah terima jabatan bupati Bandung di Gedung Budaya Sabilulungan, Soreang, Kabupaten Bandung, Rabu 17 Februari 2021. /Budi Satria/prfmnews.id


PR BANDUNGRAYA – Pandemi Covid-19 di Kota Bandung kian mengalami kenaikan, hingga tempat isolasi yang disediakan Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung penuh.

Ketua Harian Satgas Percepatan Penanganan Covid-19 Kota Bandung, Ema Sumarna pun memastikan penambahan temapat isolasi mandiri.

Hal ini dilakukan sebagai langakah antisipasi, mengingat tempat isolasi mandiri yang disedikakan Pemerintah Kota (Pemkot) saat ini penuh.

Baca Juga: Haikal Hassan Bicara UU ITE, Kasus Mimpi Berlanjut, Sementara Kasus Pendukung Jokowi Gak Jelas

Dua hotel yang disediakan Satgas Covid-19 Kota Bandung untuk isolasi mandiri saat ini telah penuh.

“Dari dua hotel itu, datanya saya terima sekarang sudah 100 persen. Ini ibaratnya sudah lampu kuning menuju merah kalau tidak kita antisipasi.” Ujar Ema.

Baca Juga: Ini Komentar Cak Nun yang Bikin Politisi PDIP Tertawa Termehek-mehek: Emangnya Supir Taksi

Sehingga, Ema mendorong kepada seluruh kecamatan Kota Bandung untuk memiliki tempat isolasi mandiri.

Saat ini tinggal beberapa kecamatan saja yang terus berusaha memenuhi strandarisiasi tempat isolasi mandiri.

Baca Juga: Vaksin Covid-19 Diklaim Aman bagi Lansia, Wapres Maruf Amin Disuntik Vaksin Sinovac

Halaman:

Editor: Rizki Laelani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x