Banjir Melanda Panyileukan Setiap Hujan Deras Menimpa, Pemuda Ini Sebut Kebijakan Pemerintah Belum Jadi Solusi

- 14 Desember 2022, 13:36 WIB
Banjir Melanda Panyileukan Setiap Hujan Deras Menimpa, Pemuda Ini Sebut Kebijakan Pemerintah Belum Jadi Solusi
Banjir Melanda Panyileukan Setiap Hujan Deras Menimpa, Pemuda Ini Sebut Kebijakan Pemerintah Belum Jadi Solusi /Portal Bandung Timur/heriyanto/

Menurut Hendi biasanya ini tidak pernah terjadi. Ia menyebut pembangunan beberapa perusahaan yang sekarang banjir tidak sesuai aturan yang berlaku.

“Apakah memang kurangnya pengawasan dari pemerintah sehingga banjir tak bisa di hindarkan?” tegasnya.

Baca Juga: Garut Rasa Eropa! Siapa Sangka Ternyata Garut Punya Tempat Wisata Mirip di Eropa, Ingin Tahu Tempatnya?

“Banjir di kawasan kecamatan panyileukan harus cepat terselesaikan sebelum semakin meluas, karena banjir di kawasan tersebut banyak yang di rugikan, bahkan banjir di kawsan tersebut kerap menimbulkam kemacetan di jalan soekarno-hatta sampai puluhan kilo meter,".

"Maka dari itu kami meminta pemprov jabar dan pemkot bandung untuk segera menyelesaikan permsalahan banjir di wilayah kecematan panyileukan sebelum banjir semakin meluas kebeberapa titik, termasuk pengawasan juga harus dilakukan terhadap pembangunan yang dilakukan oleh pihak swasta kerap kali menimnulkan permasalahan lingkungan,” pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Raabi Ghulamin Halim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah