Ketahui Tahapan Seleksi CPNS 2021 Sebelum Daftar Yuk! 6 Rintangan Ini Wajib Ditaklukan Agar Lolos Jadi PNS

- 5 Februari 2021, 15:30 WIB
Ilustrasi/ pelaksanaan CPNS 2021 strasi rekrutmen CPNS 2021.
Ilustrasi/ pelaksanaan CPNS 2021 strasi rekrutmen CPNS 2021. /ANTARA/Fauzan

PR BANDUNGRAYA - Kesempatan emas bagi para pencari kerja, sebab tahun ini seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2021 resmi dibuka.

Diketahui, pendaftaran awal akan mulai diselenggarakan pada Mei 2021 atau selambat-lambatnya Juni 2021.

Sebelumnya, pendaftaran CPNS 2021 akan dibuka pada Maret tahun ini, namun seleksi ditunda setidaknya tiga bulan karena sejumlah alasan.

Baca Juga: Diduga Keracunan, Ibu dan Anak Meninggal Dunia Usai Konsumsi Oncom Pemberian Tetangganya

Adapun, terkait formasi CPNS 2021, pihak Badan Kepegawaian Negara (BKN) belum mendapatkan data resmi dari Kementerian PAN-RB.

Hal yang berbeda dari CPNS 2021 adalah hilangnya formasi guru dan digantikan dengan formasi guru PPPK sebanyak 1 juta.

Berikut tahapan seleksi yang harus dilewati untuk menjadi bagian dari CPNS 2021.

Baca Juga: Ceroboh, Ajax Lupa Daftarkan Penyerang Barunya di Liga Eropa Jelang Laga Melawan Lille

1. Seleksi Administrasi

Tahap pertama dalam mengikuti seleksi CPNS adalah dengan mengikuti seleksi administrasi.

Halaman:

Editor: Fitri Nursaniyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x