Biodata dan Profil Laksmi De Neefe Suardana dari Bali Putri Indonesia 2022 Terpilih

- 28 Mei 2022, 15:25 WIB
Biodata dan Profil Laksmi De Neefe Suardana dari Bali Putri Indonesia 2022 Terpilih/ Instagram @laksmideneefe
Biodata dan Profil Laksmi De Neefe Suardana dari Bali Putri Indonesia 2022 Terpilih/ Instagram @laksmideneefe /

BANDUNGRAYA.ID- Penyematan Mahkota Putri Indonesia 2022 akhirnya jatuh kepada Laksmi De-Neefe Suardana pada Jumat, 27 Mei 2022.

Kemenangan Laksi De-Neefe Suardana, Putri Indonesia asal Bali berhasil mengalahkan dua Putri Indonesia lainya, yakni Adinda Chreseilla dari Jawa Timur dan Cindy May McGuire asal DKI Jakarta 5.

Berlangsung di Plenary Hall, Jakarta Convention Center, Mahkota berbentuk Borobudur disematkan oleh pemenang Putri Indonesia 2020, Ayu Maulida Puteri.

Baca Juga: Profil Melanie Theresia Berentz Finalis Puteri Indonesia Asal Provinsi Jawa Barat

Baca Juga: Profil dan Biodata Emmeril Khan, Anak Sulung Ridwan Kamil yang Dikabarkan Hilang Saat Berenang di Sungai Swiss

Sebelum dinobatkan Putri Indonesia, Laksi terlebih dahulu terjaring dalam 11 orang dari 44 orang finalis. Kemudian dari 11 orang disaring kembali menjadi 6 orang. Setelah itu saring menjadi 3 finalis hingga Laksmi menyandang Putri Indonesia 2022.

Tak hanya Putri Indonesia, penyematan gelar lainya juga diberikan kepada Puteri Indonesia Berbakat diraih oleh Angelia Rizky (DKI Jakarta 1), Puteri Indonesia Tradisional Kostum Jaswin K. Dhillon

Tahapan yang harus dilalui Putri Indonesia banyak. Namun pada grand final tahapan penjurian adalah total dari seluruh serangkaian.

Sedangkan juri Putri Indonesia 2022, adalah Kusuma Dewi Sutanto, Mega Angkasa, Kusuma Ida Anjani, Frederika Alexis Cull, Miss International 2019, Anya Geraldine, Puan Maharani, Triawan Munaf, Budi Gunadi Sadikin dan Teten Masduki.

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah