Razman Nasution Dipecat Tidak Hormat, Presiden Kongres Advokat Indonesia Bongkar Beragam Alasannya

- 17 Juli 2022, 08:42 WIB
Razman Nasution Dipecat Tidak Hormat, Presiden Kongres Advokat Indonesia Bongkar Beragam Alasannya
Razman Nasution Dipecat Tidak Hormat, Presiden Kongres Advokat Indonesia Bongkar Beragam Alasannya /Tangkapan layar YouTube.com/Rasis Infotainment

BANDUNGRAYA.ID - Pengacara fenomenal Razman Nasution dipecat secata tidak hormat, presiden Kangres Advokat Indonesia (KAI) bongkar beragam alasannya.

Pihak presiden KAI mengungkapkan bahwa Razman Nasution memang sudah dipecat secara tidak hormat.

Berdasarkan Surat Keputusan (SK), Razman Arif Nasution sudah dinyatakan tidak lagi menjadi pengurus KAI dan SK sebagai Advokat pun dicabut.

Baca Juga: Persib Bandung PECAT Bruno Cantanhede? Kontraknya Hanya Setengah Musim Jadi Tanda

Disebutkan bahwa Razman Arif Nasution dipecat lantaran dianggap tidak mencerminkan sebagai Advokat.

"Dan ini permintaan dari seluruh DPD Indonesia, mereka resah dengan ada pengacara seperti ini," ungkap Presideni Siti Jamaliah Lubis dikutip dari kanal Youtube Intens Investigasi, 17 Juli 2022.

Baca Juga: Persija Jakarta Pecat Angelo Alessio, Persib Bandung Segera Copot Robert Alberts?

Rupanya banyak pelanggaran Razman Arif Nasution sudah sangat meresahkan para pengacara lain, hingga akhirnya Kongres Advokat Indonesia resmi memecatnya secara tidak hormat.

"Banyak pelanggaran yang sudah dia (Razman Arif Nasution) buat ya," terang Siti Jamaliah.

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x