Jadwal Lengkap dan Syarat Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi SNBP 2023

- 5 Januari 2023, 18:52 WIB
Simak Jadwal Lengkap dan Syarat SNBP 2023
Simak Jadwal Lengkap dan Syarat SNBP 2023 /Instagram.com/@upi.stroy

- Akreditasi A: 40 % terbaik di sekolahnya

- Akreditasi B: 25 % terbaik di sekolahnya

- Akreditasi C dan lainnya: 5% terbaik di sekolahnya

3. Mengisi Pangkalan Data Sekolah dan Siswa (PDSS). Data siswa yang diisikan hanya yang eligible sesuai dengan ketentuan.

Sementara itu, syarat yang harus dipenuhi oleh peserta SNBP yakni:

Baca Juga: Kapten Thailand Theeraton Bunmathan Menyombong Jelang Semifinal Piala AFF 2022

1. Memiliki prestasi akademik dan memenuhi persyaratan yang ditentukan oleh masing-masing PTN

2. Memiliki NISN dan terdaftar di PDSS

3. Memiliki nilai rapor semester 1 s.d. 5 yang telah diisikan di PDSS

4. Peserta yang memilih program studi bidang seni dan olahraga wajib mengunggah Portofolio.***

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh

Sumber: Permendikbud Ristek


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah