JAJAN Yuk! 5 Rekomendasi Kuliner di Bandung yang Hanya Populer Saat Ramadhan

- 11 Maret 2023, 06:15 WIB
JAJAN Yuk! 5 Rekomendasi Kuliner di Bandung yang Hanya Populer Saat Ramadhan
JAJAN Yuk! 5 Rekomendasi Kuliner di Bandung yang Hanya Populer Saat Ramadhan /Tangkapan layar/YouTube Dede Inoen

Bagi kamu yang pertama kali mendengar atau ingin mencoba, disarankan jangan menilai dari tampilannya yang kurang menarik.

Harganya yang sangat terjangkau dan rasanya yang lezat menjadikan escargot versi lokal ini diminati banyak orang.

2. Cendol Elizabeth.
Takjil berikut ini bisa disebut khas dari Bandung, salah satu merk dagangnya bahkan sudah dirintis sejak tahun 1972.

Cendol merupakan olahan daun tertentu kemudian disajikan dengan air gula aren dan santan. Cendol lebih lezat disantap jika dihidangkan dalam keadaan dingin.

Baca Juga: 7 Rekomendasi Tempat Belanja Baju Lebaran di Bandung, Murah dan Berkualitas!

Pada hari-hari biasa, cendol ini memang didagangkan di toko resminya yang berlokasi di Jalan Inhoftank. Namun saat bulan Ramadhan tiba, penjual Es Cendol Elizabeth seperti langsung menjamur dimana-mana.

Belakangan beberapa pedagang cendol yang lain berinovasi dengan mengkombinasikan cendol dengan sirup sirup perasa lainnya, atau ditambahkan pelengkap seperti potongan kecil buah nangka.

3. Kolak.
Siapa yang tidak familiar dengan sajian kolak, beragam kreasi kolak banyak di dagangkan di Bandung. Mulai dari kolak candil, ubi, pisang, labu, dan bahkan roti pun bisa di padu padankan dengan air gula merah ini.

Baca Juga: 4 Rekomendasi Tempat Bukber Murah Khas Sunda di Bandung, Dijamin Puas, Awas Sambalnya Bikin Ketagihan!

Lain halnya dengan hari-hari biasa, sajian kolak pun dengan mudah bisa ditemukan saat bulan Ramadhan karena marak yang menjajakan dagangan kolak, seperti di pintu masuk perumahan, pinggiran jalan, atau di rumah makan pun ada yang menyediakan kolak.

Halaman:

Editor: Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x