5 Rekomendasi Ikan Hias Air Laut, Paling Populer: Cocok untuk Pemula Nih.

- 16 Juni 2023, 15:53 WIB
5 Rekomendasi Ikan Hias Air Laut, Paling Populer: Cocok untuk Pemula Nih
5 Rekomendasi Ikan Hias Air Laut, Paling Populer: Cocok untuk Pemula Nih /Twitter.com/@oceana

Akan tetapi, perawatannya harus diperhatikan, untuk menjaganya tetap stabil dan bertahan hidup di akuarium.

Baca Juga: Hasil Pertandingan Argentina Vs Peru, Albiceleste Bungkam Peru dengan Skor 2-0

2. Pajama Cardinalfish

Ikan kecil bermata besar ini sangat cocok untuk akuarium baru dan dipelihara berkelompok setidaknya 4 hingga 5 Pajama Cardinalfish dalam satu akuarium.

Untuk satu ekor Pajama Cardinalfish dijual mulai dari Rp20.000, dan harga tersebut akan sangat bervariasi tergantung pada lokasi dan penjual.

Pajama Cardinalfish merupakan ikan yang tenang dan sangat mudah terganggu, sehingga harus dipelihara terpisah dengan ikan yang lebih agresif.

Ikan ini akan berpisah di malam hari untuk mencari makanan, mereka suka mencari makanan yang berdaging seperti udang mysis atau udang air asin

Waktu yang tepat untuk memberi makan Pajama Cardinalfish adalah menjelang senja, jika tidak memungkinkan memberinya makanan berdaging, pelet juga bisa menjadi alternatif.

Baca Juga: Gagal di UEFA Nations League, Gareth Southgate Klaim Para Pemain Dapat Tekanan dari Klub Inggris

3. Damselfish

Halaman:

Editor: Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah