5 Buah-buahan yang Cocok untuk Sahur Ramadhan 2024, Dijamin Puasa Gak Bikin Lemas

- 25 Maret 2024, 20:56 WIB
5 Buah-buahan yang Cocok untuk Sahur Ramadhan 2024, Dijamin Puasa Gak Bikin Lemas
5 Buah-buahan yang Cocok untuk Sahur Ramadhan 2024, Dijamin Puasa Gak Bikin Lemas /PIXABAY/Bru-nO

Terkenal dengan kandungan vitamin C, vitamin E, Cryptozanthin, carotenoid, beta karoten, antioksidan dan anti karsiognetik tidak ada salahnya Anda memasukan buah pepaya untuk menu sahur nanti.

Buah pepaya juga memiliki enzim papain dengan fungsi membersihkan saluran pencernaan dan membantu imunitas secara umum, mengkonsumsi buah pepaya akan membuat Anda terhindar dari masalah sembelit saat puasa.

3. Alpukat

Buah dengan rasa manis gurih ini bisa Anda jadikan menu sahur nanti, alpukat memiliki serat yang tinggi dan kandungan lemak baik sehingga bisa menstabilkan kadar kolesterol darah.

Alpukat juga bisa menjadi alternatif untuk Anda yang ingin memanfaatkan puasa Ramadhan sebagai program diet, karena buah tersebut membantu mengurangi berat badan.

Baca Juga: dr. Zaidul Akbar Sarankan Minum Teh Lemon Jahe, Rasakan 6 Manfaatnya

4. Kurma

Selain cocok dijadikan menu takjil rupanya buah kurma pun sangat cocok Anda masukan sebagai menu sahur, buah kurma sendiri memiliki banyak manfaat.

Kandungan didalam kurma seperti glukosa, vitamin A, B2, B12, mineral, sulfat, sodium, fosfor, potasium dan magnesium dapat membantu Anda ketika menjalankan puasa. Sebagai variasi buah kurma bisa diolah dengan susu sebagai jus.

5. Apel

Halaman:

Editor: Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x