5 Mega Bintang Dunia Ini Dikabarkan Positif Covid-19, Dari Ronaldinho Hingga Kevin Durant

- 26 Oktober 2020, 10:06 WIB
KOLASE potret pesepak bola Cristiano Ronaldo dan pembalap Valentino Rossi.*
KOLASE potret pesepak bola Cristiano Ronaldo dan pembalap Valentino Rossi.* //Instagram/@cristiano/@valeyellow46

Ronaldo dan rekan setimnya, Weston McKennie akan dikarantina di Turin selama 10 hari kedepan. Mereka harus diperiksa intensif hingga negatif Covid-19 agar bisa kembali bergabung dengan skuad.

3. Valentino Rossi

Valentino Rossi mengabarkan pada Kamis 15 Oktober lalu lalu bahwa dirinya positif terjangkit Covid-19.

Baca Juga: Komodo Terancam, Proyek 'Jurassic Park' Pemerintahan Jokowi Ditentang, Warga Bilang Begini

Yamaha lewat keterangan resmi mengonfirmasi hal tersebut dan menjelaskan kronologi sebelum Rossi mendapati hasil tes positif.

Rossi pun pada Rabu, 14 Oktober 2020 tetap merasa sehat dan berlatih di rumah tanpa merasa ada gejala corona yang dirasa. Namun pada esoknya Kamis, 15 Oktober 2020, Rossi bangun di pagi hari dan merasa tidak enak badan. Dia merasa demam dan langsung memanggil dokter.

Saat diperiksa, Rossi menjalani dua tes corona. Tes PCR cepat pertama tetap menunjukkan hasil negatif. Namun, tes PCR standar, yang hasilnya diterima pada pukul 16.00 menunjukkan hasil positif.

Baca Juga: Penelitian Ungkap Populasi Orang Yahudi Turun hingga 60 Persen di Eropa, Simak Penyebabnya

4. Neymar

Neymar dikonfirmasi termasuk di antara tiga pemain PSG yang dinyatakan positif Covid-19, tetapi penyerang tersebut merasa kondisinya "sangat baik" terlepas dari hasil tes itu.

Halaman:

Editor: Abdul Muhaemin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah