Seleksi PPPK 2021, Guru Honorer Diberi Kesempatan Tes 3 Kali, Simak Materi Tes Lewat Link Berikut Ini

- 14 Maret 2021, 07:00 WIB
Pegawai Honorer di Garut diangkat menjadi PPPK
Pegawai Honorer di Garut diangkat menjadi PPPK /Pikiran Rakyat/

Selain itu, peserta yang mengikuti seleksi PPPK 2021 juga disediakan pembelajaran online secara mandiri yang dapat dipelajari sebelum tes.

Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Anwar Makarim berharap agar calon guru pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) memanfaatkan program belajar mandiri yang disediakan oleh Kemendikbud.

“Pada 2021, kami merancang kebijakan rekrutmen guru ASN PPPK 2021 dengan kuota yang sangat besar, yakni hampir satu juta orang kapasitasnya, yang disesuaikan dengan kebutuhan guru di masing-masing daerah,” ujar Nadiem.

Berikut ini adalah program yang dapat diikuti untuk berlatih materi tes PPPK 2021 yaitu melalui Program Guru Belajar dan Berbagi - Seri Belajar Mandiri Calon Guru ASN Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja pada link (DI SINI) .***

 

Halaman:

Editor: Rizki Laelani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x