Link Cek Formasi Seluruh Instansi yang Buka Seleksi PPPK 2022, Mulai Jabatan Fungsional Hingga Penempatan

- 13 November 2022, 13:27 WIB
Link Cek Formasi Seluruh Instansi yang Buka Seleksi PPPK 2022, Mulai Jabatan Fungsional Hingga Penempatan
Link Cek Formasi Seluruh Instansi yang Buka Seleksi PPPK 2022, Mulai Jabatan Fungsional Hingga Penempatan /rawpixel/freepik

BANDUNGRAYA.ID - Inilah cara cek formasi seluruh instansi yang buka seleksi PPPK 2022, informasi lengkap mulai dari jumlah Jabatan Fungsional hingga penempatan.

PPPK 2022 terbuka bagi guru, tenaga kesehatan, tenaga teknis di berbagai instansi, mulai dari instansi daerah hingga pusat.

Pendaftaran PPPK 2022 dibuka mulai 3-18 November 2022, kecuali untuk PPPK guru pendaftarannya ditutup pada 13 November 2022.

Dalam setiap penerimaan PPPK 2022 baik tenaga kesehatan, guru maupun tenaga teknis memiliki dyarat umum dan syarat khusus.

Baca Juga: P1 Tidak dapat Penempatan di PPPK Guru 2022 Jadi Dapat, Gimana Caranya? Lakukan Ini Sekarang!

Syarat umum PPPK 2022 terbilang sama yang berbeda hanya pada syarat khususnya saja.

Penjelasan mengenai syarat umum PPPK 2022, berikut penjelasannya:

• WNI

• Usia paling rendah 20 (dua puluh) tahun dan paling tinggi 1 (satu) tahun sebelum batas usia tertentu pada -jabatan yang akan dilamar sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan;

Halaman:

Editor: Rizal Sunandar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah