10 Kesalahan Bahasa Inggris yang Sering Dilakukan Orang Indonesia, No. 10 Paling Sering Digunakan

- 28 Februari 2023, 20:05 WIB
10 Kesalahan Bahasa Inggris yang Sering Dilakukan Orang Indonesia, No. 10 Paling Sering Digunakan
10 Kesalahan Bahasa Inggris yang Sering Dilakukan Orang Indonesia, No. 10 Paling Sering Digunakan /ANTARA

Jika kita ingin memberikan semangat kepada orang lain dalam bahasa Inggris, dengan harapan orang tersebut bisa melakukan sesuatu yang terbaik, maka yang benar adalah mengucapkan kata "good luck".

6. Keep Spirit

Keep spirit ini merupakan kata lain dari good luck dengan tujuan memberikan semangat untuk oranglain.

Namun, penggunannya masih salah meskipun dalam google translate bisa diterjemahkan seperti itu.

Sebaiknya gunakan kata-kata berikut ini yang benar diucapkan dalam bahasa Inggris, yaitu
good luck, keep going, you've got this, dan great job.

7. Pengucapan Huruf H

Kesalahan selanjutnya yaitu dalam pengucapan huruf H dalam bahasa Inggris.

Menurut persfektif dari American Accent atau Aksen Amerika, huruf h itu berbunyi aich bukan haich. Namun beberapa dari kita masih banyak yang salah pengucapannya.

8. I am dan I'm

Kata saya dalam bahasa Inggris yaitu bisa I am tanpa adanya apostrof (') maupun I'm dengan adanya apostrof (') ditengahnya.

Kata yang disisipkan apostrof menunjukkan ada kata yang disambungkan. Contohnya yaitu don't (gabungan do not), can't (gabungan can not), dan won't (gabungan will not).

Kepemilikan juga biasanya menggunakan apostrof seperti Sarah's House, yang berarti rumah milik Sarah.

9. Thanks you

Kita pasti sering menemukan seseorang yang berterimakasih baik secara lisan maupun tulisan dengan menggunakan bahasa Inggris. Karna hal tersebut sudah biasa digunakan, terlebih dalam bahasa gaul kaum muda-mudi.

Halaman:

Editor: Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x