Apakah Boleh Melaksanakan Ibadah Kurban Setiap Tahun? Ternyata Inilah Jawaban Buya Yahya Soal Idul Adha

- 30 Mei 2023, 14:38 WIB
Apakah Boleh Melaksanakan Ibadah Kurban Setiap Tahun? Ternyata Inilah Jawaban Buya Yahya Soal Idul Adha
Apakah Boleh Melaksanakan Ibadah Kurban Setiap Tahun? Ternyata Inilah Jawaban Buya Yahya Soal Idul Adha /Tangkap layar YouTube Al-Bahjah TV

Buya Yahya juga mengungkapkan bahwa kurban dilaksanakan setiap tahun, bukan seumur hidup sekali seperti halnya ibadah haji.

Baca Juga: Apa Hukum Potong Kuku dan Rambut Saat Kurban Idul Adha? Begini Jawaban Buya Yahya

Artinya, orang yang telah berkurban tahun kemarin, boleh berkurban lagi pada tahun ini.

Namun, tetap saja bahwa berkurban Idul Adha hukumnya sunnah, tidak ada kewajiban setiap muslim untuk berkurban.

Hal tersebut karena tidak semua orang mampu berkurban. Sebagiannya adalah orang yang berhak menerima kurban.

Baca Juga: Mitos atau Fakta: Bisa Dapat Musibah Jika Tabrak Kucing? Buya Yahya Beri Penjelasan Dalam Pandangan Islam

"Setiap tahun, bukan seperti haji seumur hidup sekali ini kesalahpahaman," kata  Buya Yahya.

Maka dari itu, dapat disimpulkan kurban untuk Idul Adha dapat dilaksanakan setiap tahun bagi muslim yang mampu.***

Halaman:

Editor: Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x