Aplikasi Diabetes Terbaik 2020 yang Bisa Mengontrol Gula Darah hingga Kebutuhan Nutrisi

- 28 September 2020, 20:36 WIB
Aplikasi terbaik 2020 bagi penderita diabetes.
Aplikasi terbaik 2020 bagi penderita diabetes. /Dok. Healthline

2. MySugr

Aplikasi ini mendapat peringkat 4.7 bintang di iPhone dan 4.6 bintang di Android.

MySugr memiliki fitur dengan sistem peringatan "ping" untuk membantu menindaklanjuti dengan lebih banyak data (seperti kadar gula darah setelah berolahraga).

Semua data dan grafik mudah dikirim ke dokter, sehingga penderita diabetes dapat bekerja sama untuk menyesuaikan perawatan dan mengelola diabetes dengan lebih baik berdasarkan informasi yang nyata dan akurat.

Baca Juga: Doa agar Terhindar dari Bencana Alam dan Meminta Perlindungan Allah SWT

3. Diabetes:M

Aplikasi ini mendapat peringkat 4.6 bintang di App Store dan Google Play Store.

Diabetes: M merupakan aplikasi log diabetes dengan semua fitur seperti pengingat waktu tes, log nutrisi dan sistem pelacakan, integrasi dengan aplikasi kebugaran, dan pemetaan tren gula darah.

Aplikasi ini juga menawarkan kalkulator yang dapat menghitung berdasarkan informasi nutrisi yang ditambahkan.

Aplikasi ini bisa melihat grafik dan bagan tren dalam jangka waktu yang dapat disesuaikan, sehingga glukosa dapat dikendalikan.

Halaman:

Editor: Bayu Nurullah

Sumber: healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x