Cek Fakta: Siswa SD, SMP, SMA Dikabarkan Bisa Daftar Kartu Indonesia Pintar di Formulir Google Form

- 25 Agustus 2020, 13:02 WIB
Ilustrasi Kartu Indonesia Pintar.
Ilustrasi Kartu Indonesia Pintar. /Dok.kip-kuliah.kemendikbud.go.id

Tangkapan layar formulir hoaks KIP.
Tangkapan layar formulir hoaks KIP. ANTARA

Berdasarkan laporan dari Antara, Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) menyatakan bahwa formulir daring perndaftaran KIP tersebut adalah informasi palsu atau hoaks.

Pada Minggu, 23 Agustus 2020, melalui laman resminya, Kominfo menegaskan bahwa formulir daring pendaftaran KIP tersebut bukan bersumber dari Pemerintah.

Baca Juga: Viral Penari Indonesia Tuduh Jennie BLACKPINK Pemalas, Media Korea Soroti Skandal Natya Shina

Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) Republik Indonesia turut menjelaskan dalam fitur stroy Instagram @kemdikbud.ri, bahwa tautan formulir pendaftaran KIP tersebut adalah bagian dari upaya penipuan.

Dalam hal ini, masyarakat diminta untuk lebih berhati-hari terhadap permintaan pengisian data siswa secara daring.***

Halaman:

Editor: Fitri Nursaniyah

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah