Biodata dan Profil Lyodra Ginting Lengkap: Sabet Album of The Year di Indonesia Music Awards 2021 Tadi Malam

- 7 Desember 2021, 08:52 WIB
Biodata dan Profil Lyodra Ginting Lengkap: Sabet Album of The Year di Indonesia Music Awards 2021 Tadi Malam
Biodata dan Profil Lyodra Ginting Lengkap: Sabet Album of The Year di Indonesia Music Awards 2021 Tadi Malam /tangkap layar Instagram @lyodraginting/

Dalam ajang itu, Lyodra ditemani Gita Gutawa masuk sebagai finalis. Pada 3 Mei 2017 lalu, Lyodra membawakan lagu 'Dear Dream' ciptaan Gita Gutawa, yang merupakan terjemahan lagu asli berjudul "Janji untuk Mimpi".

Lirik lagu 'Janji untuk Mimpi' diterjemahkan menjadi bahasa Inggris oleh Ria Leimena. Pada kompetisi ini, Lyodra berhasil menjadi juara dan mengalahkan 22 peserta dari 18 negara.

Kemudian pada 2019, Lyodra semakin dikenal saat mengikuti ajang pencarian bakat Indonesian Idol 2020 (musim kesepuluh). Lyodra berhasil memukau para juri karena teknik whistle register (jangkauan suara tertinggi di atas falsetto) miliknya.

Lyodra pun berhasil kembali menjadi juara di ajang Indonesian Idol pada 2 Maret 2020 lalu. Aliran musik Lyodra yakni Pop, Klasik, R&B, Rock, dan Soul. Saat ini Lyodra telah bergabung dengan Universal Music Indonesia.

3. Karya

Saat ini Lyodra juga sudah mengeluarkan beberapa single lagu diantaranya "Terlanjur mencinta" pada 7 Juli 2020 dan "Tentang Kamu" yang dirilisnya pada 7 Agustus 2020.

4. Prestasi

Menang dalam penghargaan 'AMI Awards 2017' kategori 'Artis Solo Perempuan Anak-Anak Terbaik'
Menang kompetisi internasional di “Festival Sanremo Junior 2017” Italia.

Juara Indonesian Idol 2020 (musim kesepuluh).

Menang dalam kategori Pendatang Baru Terdahsyat dalam penghargaan Dahsyatnya Awards 2020

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah