4 Tanaman Hias Ini Paling Mahal di Dunia Selain Janda Bolong, Salah Satunya Monstera Deliciosa

- 28 November 2020, 13:31 WIB
Ilustrasi tanaman hias paling mahal di dunia.
Ilustrasi tanaman hias paling mahal di dunia. /Pexels/Huy Phan

Pada situs lelang, tanaman hias ini dijual sederhana dalam pot plastik hitam enam inci, dengan menulis keterangan bahwa tanaman tersebut sangat langka.

Baca Juga: Gemasnya Jungkook BTS Ini Viral di AS Saat Bertemu Penggemar di Waktu Lalu, Bagaimana Reaksinya?

Anggrek Nongke Shenzhen

Anggrek Nongke Shenzhen adalah tanaman hias yang dibudidayakan oleh para ilmuan selama delapan tahun.

Perlu tingkat kesabaran yang tinggi untuk membuat tanaman hias ini dapat berbunga, karena biasanya  memakan waktu antara empat hingga lima tahun untuk mekar.

Ketika tanaman hias ini mekar, pemiliknya akan terpesona dengan estetika dan keharumannya, sehingga tidak heran jika spesimen ini dilelang dengan harga mencapai 200.000 dolar AS atau setara dengan Rp2,8 miliar.

Old Pine Bonsai

Pohon bonsai menjadi perhatian banyak pecinta tanaman hias yang mencari spesimen dalam ruangan yang unik.

Baca Juga: Klik kemnaker.go.id, Bantuan Subsidi Gaji Termin II Sudah Disalurkan Pemerintah, Cek Rekening!

Kategori bonsai yang paling mahal adalah Old Pine Bonsai yang berusia berabad-abad dan dijual seharga 100.000.000 yen atau Rp18,3 miliar pada pameran Bonsai dan Suiseki Asia Pasifik ke-11 di Takamatsu, Kagawa, Jepang.***

Halaman:

Editor: Bayu Nurulah

Sumber: The Spruce


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah