Kecelakaan Maut Bus di Sumedang, Tragis! Pelajar, Balita Ziarah Berujung 26 Nyawa Melayang

- 11 Maret 2021, 12:20 WIB
Kecelakaan maut menewaskan pelajar, balita yang akan ziarah. Kecelakaan terjadi di Tanjakan Cae, Sumedang. Siswa SMP IT Al Muawanah jadi korban.
Kecelakaan maut menewaskan pelajar, balita yang akan ziarah. Kecelakaan terjadi di Tanjakan Cae, Sumedang. Siswa SMP IT Al Muawanah jadi korban. /ntmcpolri.info/

PR BANDUNGRAYA - Beberapa fakta terungkap dalam kecelaan maut di Tanjakan Cae, Desa Sukajadi, Kecamatan Wado, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat pada Rabu, 10 Maret 2021.

Insiden mengerikan itu terjadi saat bus yang mengangkut rombongan peserta ziarah dari SMP IT Al Muawwanah, Cisalak, Kabupaten Subang.

Kecelakaan maut Bus Sri Padma Kencana masuk jatuh ke jurang berkedalaman 20 meter.

Baca Juga: Kronologi Kecelakaan Maut Bus yang Masuk Jurang di Sumedang, 19 Orang Dilaporkan Meninggal Dunia

Mirisnya, akibat kecelakaan maut itu menyebabkan 26 penumpang tewas.

Diduga, sopir yang mengendalikan bus ikut menjadi korban meninggal dunia.

Tak hanya itu, pemilik PO bus pun ikut menjadi korban dalam tragedi itu.

Baca Juga: Soal Vaksinasi Global, Joe Biden Prioritaskan Vaksinasi Covid-19 pada Seluruh Warga Amerika Serikat Dulu

Kecelakaan maut terjadi di Tanjakan Cae, Kecamatan Wado, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat.

Halaman:

Editor: Rizki Laelani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x