PANTAS Gigi Kuning Langsung Putih Lagi, Ternyata 4 Bahan Menakjubkan Ini Tipsnya

- 28 September 2022, 10:31 WIB
PANTAS Gigi Kuning Langsung Putih Lagi, Ternyata 4 Bahan Menakjubkan Ini Tipsnya
PANTAS Gigi Kuning Langsung Putih Lagi, Ternyata 4 Bahan Menakjubkan Ini Tipsnya /Pexels

BANDUNGRAYA.ID - Apakah Anda menginginkan gigi putih tanpa bahan kimia? Yuk simak cara memutihkan gigi kuning secara alami. 

Semua orang menyukai senyum yang cerah dan sehat. Namun, menggunakan krim pencerah gigi yang dijual bebas atau bahkan mendapatkan perawatan pemutihan dari dokter gigi tentu harus mengeluarkan biaya mahal dan tentunya menakutkan.

Sebab biasanya, perawatan pemutihan ini mengandung campuran bahan kimia berkekuatan tinggi yang dapat membuat gigi lebih sensitif dan secara permanen dapat merusak email gigi dan jaringan gusi jika digunakan secara berlebihan.

Baca Juga: Hilangkan Kuku Kuning dengan 6 Cara Mudah Ini, Salah Satunya Pakai Bahan Dapur

Ada kabar baik. Pasalnya ada cara alami untuk memutihkan gigi, menjaga kesehatan, dan remineralisasi menggunakan bahan-bahan yang tidak beracun.

Bahan-bahan

Baca Juga: Penyebab Anggiat Pasaribu Cekcok dengan Ibu Arteria Dahlan, Katanya Sedang Sakit Gigi

4 sendok makan tanah liat bentonit
3 sendok makan bubuk kalsium karbonat
1 sendok makan soda kue
1 sendok makan atau lebih stevia
beberapa tetes minyak esensial peppermint atau spearmint

MENGAPA MENGGUNAKAN BAHAN INI:
Daftar bahan di atas memang tampak seperti aneh untuk disatukan untuk membersihkan dan memutihkan gigi. Namun, itu tidak seberapa dibandingkan dengan daftar bahan kimia yang ada di pasta gigi konvensional. Berikut ini penjelasannya:

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh

Sumber: Naturallivingideas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x