Resep Sayur Sop Dengan Bahan Dasar Simple, Cocok Disantap Saat Hujan!

- 9 November 2022, 16:50 WIB
Resep Sup Mewah Dengan Bahan Dasar Simple, Cocok Disantap Saat Hujan!
Resep Sup Mewah Dengan Bahan Dasar Simple, Cocok Disantap Saat Hujan! /Tangkapan layar kanal You Tube/Puguh Kristanto Kitchen

BANDUNGRAYA.ID – Sayur Sop menjadi masakan yang digemari saat musim hujan tiba, karena kuah kaldunya yang hangat dan gurih sangat nikmat disantap saat cuaca sedang dingin.

Hidangan berkuah satu ini biasanya berisi dengan berbagai sayuran yang bernutrisi, sangat cocok untuk segala usia. Khususnya untuk anak kecil dan lansia.

Sayur sop, selain berisi sayuran, bisa juga ditambahkan isian seperti daging sapi, ayam, tahu, sosis dan lain sebagainya yang mengandung nutrisi baik.

Baca Juga: Resep Membuat Wedang Uwuh, Minuman Hangat untuk Musim Hujan

Sayur sop bisa disantap langsung atau juga dengan nasi, tergantung selera dari masing-masing orang. Namun, jika sayur sop disantap tanpa nasi, tidak perlu khawatir tidak akan kenyang, karena satu mangkok sayur berisi banyak nutrisi sehingga bisa mengenyangkan perut anda.

Adapun demikian, artikel ini akan membagikan cara membuat sayur sop dengan menu sederhana yang berbahan dasar sosis dan wortel, mari simak cara membuatnya:

Bahan:

- Sosis

- Wortel

Halaman:

Editor: Raabi Ghulamin Halim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x