Bedakan Healing dan Refreshing, Inilah Istilah Psikologi yang Sering Disalahfahami Makna dan Penggunaannya

- 8 Desember 2022, 15:54 WIB
Istilah Psikologi yang Sering Disalahartikan Makna dan Penggunaannya
Istilah Psikologi yang Sering Disalahartikan Makna dan Penggunaannya /PIXABAY/geralt.

Sementara, Refresing adalah sesuatu yang sangat berbeda dan menarik, sehingga membuat pulih dan kembali bersemangat.

Jadi healing tentu saja berbeda dengan refreshing yang identik dengan berlibur, atau berekreasi. Healing itu bukan piknik atau jalan-jalan melainkan proses penyembuhan atas penderitaan.

Memerlukan tenaga ahli seperti, konselor, psikolog atau psikiater untuk mendiagnosis sehingga dapat diidentifikasi penyebab guna meminimalkan, menghilangkan atau mengatasi penderitaan pasien.

2. Toxic Parents


Toxic parents adalah orang tua yang tidak menghormat dan memperlakukan anaknya dengan baik sebagai seorang individu.

Orang tua melakukan berbagai kekerasan pada anak bahkan membuat kondisi psikologisnya terganggu.

Namun, istilah Toxic Parent kerap disalahfahami penggunannya. Informasi ini malah membuat seorang anak tega melabel orang tuanya sebagai "toxic parents".

Baca Juga: Bagaimana Tafsir QS Taubah 29 yang di Tulis Pelaku Bom Bunuh Diri di Astana Anyar Menurut Kemenag?

Bahkan menjadi dalih untuk membenarkan kekeliruan yang anak perbuat pada orang tuanya, “Ya wajar lah, gue kayak gini. Orang tua gue tuh toksik banget!”.

Bijaknya, istilah toxic parents itu tidak digunakan dari sudut pandang anak, namun digunakan untuk diri sendiri-kelak saat sudah menjadi orangtua- bukan untuk orang tua saya atau orang tua mereka.

Halaman:

Editor: Raabi Ghulamin Halim

Sumber: Cambridge Dictionary


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah