Sering Lupa? Konsumsi 7 Makanan Ini untuk Meningkatkan Daya Ingat Kamu

- 5 Januari 2023, 23:21 WIB
Sering Lupa? Konsumsi 7 Makanan Ini untuk Meningkatkan Daya Ingat Kamu
Sering Lupa? Konsumsi 7 Makanan Ini untuk Meningkatkan Daya Ingat Kamu /

Antioksidan bermanfaat untuk menghalang stres oksidatif yang memicu peradangan, sehingga dapat mencegah penuaan otak.

  1. Ikan salmon

Salmon dan ikan berlemak lainnya adalah yang paling masterpiece dalam deretan makanan yang baik untuk kesehatan otak.

Ikan berlemak lainnya yang bisa anda coba selain salmon adalah ikan kembung, tuna, dan sarden.

Ikan-ikan tersebut memiliki kandungan asam lemak omega-3 yang dibutuhkan otak untuk membangun sel-sel dan saraf. Kandungan lemak satu ini juga bisa meningkatkan memori.

Baca Juga: 5 Pemain Andalan Shin Tae Yong Ini Jadi Bekal Timnas Indonesia vs Vietnam di Semifinal Piala AFF 2022

  1. Brokoli

Brokoli kaya akan vitamin K, yang mana vitamin satu ini berkhasiat menjaga kesehatan otak.

Beberapa peneliti pada lansia bahkan telah mengkaitkan hubungan antara vitamin K dengan kemampuan daya ingat.

Selain itu, brokoli juga mengandung senyawa anti-inflamasi dan antioksidan yang dapat mencegah otak dari kerusakan.

  1. Kacang

Ternyata kacang tidak hanya berkhasiat untuk menjaga kesehatan jantung, tetapi juga baik dikonsumsi untuk kesehatan otak.

Bahkan ada studi yang mengatakan, orang yang sering mengonsumsi kacang memiliki ingatan yang lebih tajam daripada mereka yang tidak mengemil kacang.

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh

Sumber: heallthline.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x