Wisata Indonesia Hits di Tahun 2023 No 5 Menjadi Favorit Turis Mancanegara!

- 8 Januari 2023, 13:23 WIB
Wisata Indonesia Hits di Tahun 2023 No 5 Menjadi Favorit Turis Mancanegara !
Wisata Indonesia Hits di Tahun 2023 No 5 Menjadi Favorit Turis Mancanegara ! /glenwoodcaverns adventure park

BANDUNGRAYA.ID - Simak inilah Wisata Indonesia Hits di Tahun 2023 No 5 Menjadi Favorit Turis Mancanegara.

Wisata Indonesia tidak akan ada habisnya untuk di ulas, makin kesini kian ramai saja destinasi wisata lokal bermunculan.

Wisata Indonesia akan terus meningkat pengunjungnya baik dari wisatawan lokal maupun mancanegara.

Wisata Indonesia juga tidak kalah saingnya dengan wisata dari luar negri, berikut kami berikan ulasanya.

Baca Juga: Ragam Wisata: Tempat Nongkrong Hits di Bandung Bikin Nyaman Seru Banget

 1. Jakarta

Jakarta merupakan Ibukota dari Negara kita Indonesia yang memiliki posisi strategis dengan pusat bisnis dari berbagai perusahan nasional maupun multinasional.

Pada kenyataanya masih banyak tempat wisata terdekat yang ada di daerah jakarta, berikut daftar wisata terdekat di Jakarta :

  1. Monumen Nasional
  2. Kota Tua
  3. Taman Impian Jaya Ancol
  4. Kebun Binatang Ragunan
  5. Jakarta Aquarium & Safari
  6. Masjid Istiqlal
  7. Taman Menteng
  8. Senayan Park
  9. Museum Macan, Museum Moja, Museum Wayang dan museum lainya
  10. Pelabuhan Sunda Kelapa

2. Semarang

Kota Semarang terletak di Jawa Tengah, kota ini merupakan kota dengan ciri khas Lumpianya.

Tak hanya itu Kota Semarang ini memiliki kuliner unik lainya seperti Tahu Gimbal, Babat Gongso, Nasi Ayam Semarang dan masih banyak lainya.

Selain kaya akan Kulinernya ternyata semarang juga memiliki destinasi yang tidak kalah uniknya, berikut ulasan kami mengenai tempat wisata terdekat dengan Kota Semarang.

Baca Juga: Ragam Kuliner: Rekomendasi Bakmi di Bandung Yang Halal, Mantap Wajib Coba

  1. Kota Lama
  2. Bukit Gombel
  3. Pantai Tirang
  4. Taman Bunga Celosia
  5. Old City 3D Trick Art Museum Semarang
  6. Dusun Semilir
  7. Museum Kereta Api Ambarawa
  8. Semarang Contemporary Art Gallery
  9. Museum Rekor Dunia Indonesia

3. Yogyakarta

Kita belum ke Yogyakarta kalau belum ke Malioboro. Kalimat yang sering kita dengar jika kita akan merencanakan destinasi wisata terdekat di Kota Yogyakarta.

Kota Yogyakarta ini merupakan kota yang melekat dengan budaya Jawanya yang begitu kental sekali.

Baca Juga: Ragam Kuliner: Rekomendasi Rumah Makan Sunda Enak Terpopuler di Bandung, Wajib Coba Bikin Ngiler Ketagihan

Berikut destinasi wisata terdekat Kota Yogyakarta yang wajib masuk dalam daftar wisata kita jika kita akan berkunjung ke kota Yogyakarta.

  1. Tugu Jogja
  2. Jalan Malioboro
  3. Pantai Parangtritis
  4. Bukit Bintang Jogja
  5. HeHa Sky View
  6. Sindu Kusuma Edupark
  7. Taman Pelangi

4. Bandung

Bandung Tercipta Saat Tuhan Tersenyum, merupakan julukan yang sering kita dengar akhir akhir ini ketika kita berkunjung ke Kota Bandung.

Baca Juga: Ragam Kuliner: Rekomendasi Kuliner Bandung Kekinian, Hits Banget, Murah Meriah, Wajib Coba Nih

Kota yang memiliki jarak dekat dengan Jakarta ini, sering kali kebanjiran pengunjung di akhir pekan, karena destinasi wisatanya yang sangat banyak dan menarik.

Berikut kami rangkum beberapa daftar wisata terdekat di Kota Bandung.

  1. Braga
  2. Taman Hutan Raya Ir. H. Djuanda
  3. Tebing Keraton
  4. Rumah Guguk
  5. The Great Asia Afrika 
  6. Branchsto Ganesha Bandung
  7. Kawah Putih Ciwidey
  8. Lembang Park Zoo
  9. Orchid Forest Cikole
  10. Farmhouse Kembang
  11. Dusun Bambu Lembang
  12. Dago Dream Park
  13. Jendela Alam
  14. The Lodge Maribaya
  15. Fairy Garden
  16. Floating Market
  17. Kampung Cai Rancaupas
  18. Tangkuban Parahu

5. Bali

Bali sudah terkenal sebagai Destinasi Wisata skala Mancanegara karena bali dapat dikatakan sebagai suatu pulau surga di Indonesia.

Dengan berbagai jenis wisata dimulai dari wisata air, alam, hingga tempat tempat hiburan di bali sudah sangat bertebaran luas di Bali.

Berikut beberapa destinasi wisata terdekat yang ada di Pulau Bali.

  1. Pantai Kuta
  2. Pura Ulwatu
  3. Pura Tanah Lot
  4. Pura Ulun Danu Beratan Bedugul
  5. Bali Safari Marine Park
  6. Pantai Tanjung Benoa
  7. Ubud monkey Forest
  8. Seminyak
  9. Sawah Terasering Tegalalang.

Jadi tempat wisata mana yang akan masuk dalam daftar wisata Anda, semoga semuanya dapat berkunjung ketempat wisata yang direncanakan .***

 

Editor: Siti Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah