Didominasi Kalangan Anak Muda, Perayaan Imlek di Vihara Dharma Bakti Berjalan Aman dan Tertib

- 12 Februari 2021, 15:45 WIB
Lampion perayaan Tahun Baru Imlek.
Lampion perayaan Tahun Baru Imlek. /Pixabay

Namun, di saat pandemi Covid-19 seperti sekarang, jemaat yang datang pada perayaan Imlek tahun ini didominasi kalangan muda.

"Yang tua-tua sudah pasti enggak kesini, di rumah saja. Kalau yang muda-muda kan lebih sehat antibodinya," katanya.

Tahun baru Imlek 2572 dikenal dengan Tahun kerbau 2021 yang berarti kerja keras yang kalau dilakukan akan menghasilkan rezeki yang banyak.

Baca Juga: Kasus Pasar Muamalah, Tersangka Zaim Saidi Minta Penangguhan Penahanan, Polisi: Itu Kewenangan Penyidik

"Kalau Covid-19 ini makna tahun ini kita dinasehati harus kuat olahraga agar tetap sehat," ujarnya.

Ia pun berharap pandemi Covid-19 ini segera berakhir supaya kegiatan beribadah bisa dilaksanakan seperti biasa.

Selain tidak terlalu berkerumun, jemaat yang datang pun tampak menggunakan masker saat datang ke lokasi.

Sebelumnya Hasan sudah mengimbau para jemaat yang datang untuk menerapkan protokol kesehatan.***

Halaman:

Editor: Bayu Nurullah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah