Hati-Hati! Pelajari Tahapan dan Gejala Orang yang Terinfeksi Virus Covid Varian Omicron

- 5 Januari 2022, 14:23 WIB
Hati-Hati! Pelajari Tahapan dan Gejala Orang yang Terinfeksi Virus Covid Varian Omicron
Hati-Hati! Pelajari Tahapan dan Gejala Orang yang Terinfeksi Virus Covid Varian Omicron / Foto: Pixabay/

Omicron diyakini lebih cepat memunculkan gejala daripada varian alpha maupun delta. Itu artinya, Anda kemungkinan akan merasakan gejala lebih awal, sekitar dua hari.

Meski begitu, tak semua orang akan merasakan gejala selama tubuhnya berjuang melawan infeksi virus.

Baca Juga: Manajemen Persib Masih Bisu atas Kepergian Indra Mustafa ke Borneo FC, Awalnya Masuk Skuad ke Bali, Kenapa?

Kebanyakan orang tidak merasakan sakit sama sekali dalam beberapa hari pertama sehingga tak sadar bahwa virus sedang berada dalam masa inkubasi.

3. Bermula ketika gejala awal mulai muncul.

Orang yang terinfeksi varian omicron banyak yang merasakan sakit pinggang, berkeringat pada malam hari, dan rasa gatal di tenggorokan.

Baca Juga: Ternyata Kasus Pertama Omicron di Indonesia Bermula dari WNI yang Pulang dari Nigeria, Begini Kronologinya

Ada juga yang mengalami sakit kepala, nyeri badan, meler, bersin, mual, dan kehilangan nafsu makan. Tentunya, tiap orang akan merasakan gejala yang berbeda.

4. Ketika menjalani tes setelah mengalami gejala-gejala

Kemungkinan besar hasilnya akan positif. Inggris merekomendasikan warganya untuk melakukan rapid lateral flows terlebih dahulu dan melanjutkan dengan tes PCR kalau hasilnya positif.

Halaman:

Editor: Kiki Fijay


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah