Kenapa Pori-pori Besar? TAK BANYAK yang TAHU, Inilah Alasannya

- 21 Januari 2022, 11:39 WIB
Kenapa Pori-pori Besar? TAK BANYAK yang TAHU, Inilah Alasannya
Kenapa Pori-pori Besar? TAK BANYAK yang TAHU, Inilah Alasannya /Unsplash.com/@cheyennedoig

BANDUNGRAYA.ID - Simak inilah alasan mengapa pori-pori Anda besar, sehingga kurang enak dilihat.

Tak sedikit orang mengeluh lantaran memiliki pori-pori besar. Pasalnya pori-pori besar menyulitkan Anda ketika ingin berias atau mengenakan make up.

Lantas apa sebenarnya penyebab pori-pori besar? Berikut ini penjelasannya:

Baca Juga: HARUS COBA! Jaga Kesehatan kulit Anda Dengan Putih Telur, ini Manfaatnya

Baca Juga: Gak Nyangka Bund! Minyak Kelapa Bagus untuk Kulit, Bisa Bikin AUTO Glowing? Cek Faktanya di Sini

1. Kulit Berminyak

Kelenjar sebasea yang terlalu aktif adalah alasan utama di balik pori-pori besar. Kulit kita menghasilkan minyak alami yang membantu menjaga kulit tetap lembab dan sehat.

Ketika produksi minyak di kulit lebih dari yang dibutuhkan, Anda memiliki kulit yang berminyak.

Kelenjar yang terlalu aktif ini membuat kulit rentan terhadap kotoran dan polusi. Kotoran dalam pori-pori kulit itu menyebabkannya membengkak dan seiring waktu menyebabkan pori-pori membesar.

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh

Sumber: Indian Express


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x