Ramadhan 2022: 10 Makanan Ini Bisa Atasi Perut Kembung Setelah Berbuka Puasa

- 3 April 2022, 14:33 WIB
Ramadhan 2022: 10 Makanan Ini Bisa Atasi Perut Kembung Setelah Berbuka Puasa
Ramadhan 2022: 10 Makanan Ini Bisa Atasi Perut Kembung Setelah Berbuka Puasa /Ilustrasi dari Sora Shimazaki/Pexels

Senyawa tersebut dapat membantu mengeluarkan sodium dan air dari dalam tubuh sehingga keluhan perut kembung dapat berkurang secara perlahan dan bertahap.

5. Pepaya
Pepaya digolongkan sebagai makanan untuk mengatasi perut kembung berkat kandungan enzim papain di dalamnya.

Senyawa tersebut dapat membantu memecah makanan, sehingga mengurangi kemungkinan produksi gas berlebihan dalam perut. Makan pepaya secara rutin dan teratur bahkan dapat membantu menenangkan sistem pencernaan, terutama selama siklus menstruasi.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Takjil Kekinian untuk Ramadhan 2022 di Jl. Lengkong Kecil Bandung, Nomor 2 Konon Khas Belanda

6. Seledri
Seledri adalah jenis sayuran hijau yang terbukti dapat membawa manfaat sehat apabila dikonsumsi secara rutin dan teratur.

Bahkan, kandungan di dalam sayuran ini dianggap dapat mengikat air berlebih untuk nantinya dikeluarkan sehingga dapat membantu mengurangi sensasi begah dan kembung di perut.

7. Tomat
Tomat tak hanya terkenal dengan kandungan vitamin C yang tinggi. Buah berwarna merah ini juga juga mengandung kalium dosis tinggi yang dapat membantu mengatasi begah dan perut kembung.

8. Roti Gandum
Roti gandum terkenal akan kandungan serat, yang dapat membantu meningkatkan fungsi saluran pencernaan.

Dengan mengonsumsi roti gandum secara rutin dan teratur, Anda akan terhindar dari keluhan perut kembung dan konstipasi.

Baca Juga: Google Doodle Hari Ini: Siti Latifah Herawati Diah, Seorang Jurnalis Wanita Indonesia, Begini Kiprahnya!

Halaman:

Editor: Rizal Sunandar

Sumber: Galamedia News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah