Cara Membuat Nasi Pulen Ala Hokben Hanya 2 Bahan, Dijamin Legit!

- 27 November 2022, 11:29 WIB
Cara Membuat Nasi Pulen Ala Hokben Hanya 2 Bahan Dijamin Legit!
Cara Membuat Nasi Pulen Ala Hokben Hanya 2 Bahan Dijamin Legit! /Pixabay / imageParty

Biasanya memasak di dalam rice cooker kurang lebih selama 30-45 menit. 

Fungsi dari maizena selain berguna untuk mengentalkan makanan yang berkuah, menambahkan sedikit tepung maizena saat menanak nasi rupanya juga dapat membuat nasi lebih pulen.

Jika sudah matang tunggu sekitar 5 menit, lalu aduk nasi hingga siap dihidangkan.

Baca Juga: Dikomentari Gaya Hijab, Influencer Gita Savitri Maki Netizen 'Stunting'! Apa Itu? Yuk Simak Penjelasan WHO

Lebih nikmat jika ingin nasi mempunyai aroma, kamu bisa mencampurkan daun pandan yang sudah di cuci bersih ke dalam nasi sebelum dimasak.

Itulah cara membuat nasi pulen ala HokBen. hanya dengan beras dan larutan tepung maizena bisa menjadi nasi yang pulen dan legit.

Jika cara membuat nasi ini di coba dirumah dijamin menambah nafsu makan, tinggal di kombinasikan saja dengan makanan lainnya.

Catatan, supaya nasi tidak cepat basi, tambahkan jeruk nipis sebelum di masak ya. 

Karena jeruk nipis berfungsi mematikan bakteri yang ada, jadi nasi aman dari basi.

Selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Raabi Ghulamin Halim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x