Kenali Gejala Cacingan pada Kucing Peliharaan, Bagian Perut Buncit hingga Mengalami Diare

- 25 Oktober 2020, 17:48 WIB
Waspadai gejala yang timbul pada kucing jika mengalami cacingan.
Waspadai gejala yang timbul pada kucing jika mengalami cacingan. /PIXABAY/Karin Laurila

Oleh sebab itu, pencegahan merupakan jalan terbaik yang perlu dilakukan agar kucing tidak cacingan. Anda perlu membersihkan secara rutin tubuh kucing dari kutu.

Pengobatan yang tepat harus segera dilakukan jika kucing Anda terinfeksi parasit cacing. Pada dasarnya, sejak masih kecil kucing perlu diberi obat cacing secara rutin.

Baca Juga: 11 Kecamatan di Majalengka Sempat Rasakan Gempa Pangandaran 5.9 Magnitudo

Jika kucing sudah terlanjur terinfeksi cacing, Anda dapat memberikan kucing obat cacing yang banyak dijual di pasaran seperti Drontal dan Revolution.

Akan tetapi, berkonsultasi dengan dokter hewan merupakan opsi terbaik agar pengobatan bisa dilakukan dengan lebih tepat dan efektif.***

Halaman:

Editor: Bayu Nurulah

Sumber: Purina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x