Ini Kesaksian Warga Izmir Saat Gempa Bumi 7.0 Magnitudo Mengguncang Turki dan Yunani

- 31 Oktober 2020, 05:57 WIB
Ilustrasi gempa.
Ilustrasi gempa. /PIXABAY/ Tumisu

"Saya sangat terbiasa dengan gempa bumi. Jadi saya tidak menganggapnya serius pada awalnya, tapi kali ini sangat menakutkan," tutur Cide sebagaiman dikutip Prbandungraya.pikiran-rakyat.com dari RTE.

Sebelumnya, gempa bumi berkekuatan 7.6 pernah melanda Izmit, sebuah kota di tenggara Istanbul pada tahun 1999, dan menewaskan 17.000 orang.

Sementara pada tahun 2011, gempa serupa terjadi di kota Van dan menewaskan lebih dari 500 orang.

Baca Juga: Kasus LGBT di Lingkungan TNI dan Polri, Komnas HAM: Siapapun Tidak Bisa Mengkriminalisasi!

Gempa yang terjadi baru-baru ini menjadi pembuka hubungan diplomatik antara Turki dan Yunani, yang dikenal sebagai negara rival.

Pasalnya Perdana Menteri (PM) Yunani, Kyriakos Mitsotakis menghubungi Presiden Turki, Recep Tayyip Erdogan untuk menyampaikan belasungkawa dan dukungannya.***

Halaman:

Editor: Bayu Nurulah

Sumber: RTE


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah