Pantau Sesar Lembang sejak 1963, BMKG Catat Banyak Kejadian Gempa, Berikut Runtunan Aktifitasnya

- 27 Januari 2021, 11:05 WIB
BMKG telah memantau aktivitas Sesar Lembang sejak 1963.
BMKG telah memantau aktivitas Sesar Lembang sejak 1963. /Pikiran-Rakyat/Satira Y

Pada 28 Agustus 2011, terjadi gempa dengan magnitudo 3,3 dan kedalaman sangat dangkal sehingga mengakibatkan dampak siginifikan.

Kejadian gempa di tahun 2011 menyebabkan 384 rumah warga di Kampung Muril, Desa Jambudipa, Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bandung Barat.

Dalam penelitian Supendi, pada tahun 2017 terjadi dua kejadian gempa yaitu pada 14 Mei 2017 dengan magnitudo 2,8 dan pada 18 Mei 2017 dengan magnitudo 2,9.

Kedua kejadian gempa tersebut dilaporkan tidak menimbulkan kerusakan.***

Halaman:

Editor: Bayu Nurullah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah