Cara TERBARU Membuat Stiker Whatsapp, Gak Perlu Aplikasi Tambahan Gratis Langsung Berhasil!

8 Maret 2022, 20:00 WIB
Cara TERBARU Membuat Stiker Whatsapp, Gak Perlu Aplikasi Tambahan Gratis Langsung Berhasil! /PIXABAY/ LoboStudoHamburg

BANDUNGRAYA.ID - Cara membuat stiker Whatsapp kini tengah banyak dicari oleh pengguna aplikasi pesan ini.

Pasalnya pengguna bisa berkreasi membuat stiker sesuai dengan keinginan.

Dan tahukan Anda, ternyata cara membuat Whatsapp ini tidak serumit yang dibayangkan loh.

Baca Juga: Daftar Harga Hp Samsung Terbaru Maret 2022: Mulai Rp1 Jutaan Lengkap Spesifikasi RAM dan ROM

Baca Juga: Pemilik KTP Ini Segera Ambil Bansos PKH Rp3 Juta, Jika Tak Kebagian Bisa Hubungi Whatsapp Berikut

Bahkan tidak perlu memakai coding dan aplikasi tambahan yang justru akan memnuhi memori hp Anda.

Sebelum Anda mengetahui cara membuat stiker Whatsapp, ada sejumlah syarat yang harus dipenuhi, di antaranya:

Baca Juga: Prediksi Susunan Pemain Persib Bandung vs Arema FC 9 Maret 2022: Marc Klok dan Rashid Siap Bobol Gawang?

1. Stiker memiliki latar belakang transparan.

2. Stiker harus berukuran tepat 512x512 piksel.

3. Setiap stiker harus berukuran kurang dari 100 KB.

Setelah menyiapkan bahan-bahan tersebut, berikut ini cara membuat stiker Whatsapp tanpa aplikasi:

1. Buka link wasticker.app/id

2. Klik tombol 'Pilih Gambar' yang telah Anda siapkan

3. Isi nomor Whatsapp Anda

4. Klik tombol 'Buat'

5. Klik 'Kirim Stiker'

6. Setelah stiker masuk ke Whatsapp Anda, jangan lupa untuk klik stiker dan tambahan ke kolom favorit.

7. Stiker sudah bisa digunakan. ***

Editor: Siti Resa Mutoharoh

Tags

Terkini

Terpopuler