Kartu Prakerja Gelombang 47 Dibuka, Selalu Gagal Bisa Lolos dengan Isi Formulir ini

- 24 Oktober 2022, 14:00 WIB
Kartu Prakerja Gelombang 47 Dibuka, Selalu Gagal Bisa Lolos dengan Isi Formulir ini
Kartu Prakerja Gelombang 47 Dibuka, Selalu Gagal Bisa Lolos dengan Isi Formulir ini /Andrea Piacquadio

- Tidak sedang menempuh pendidikan formal.

- Sedang mencari kerja, pekerja/buruh yang terkena PHK, atau pekerja/buruh yang membutuhkan peningkatan kompetensi kerja, seperti pekerja atau buruh yang dirumahkan dan pekerja bukan penerima upah, termasuk pelaku usaha mikro dan kecil.

- Bukan penerima bantuan sosial lainnya selama pandemi Covid-19.

- Bukan Pejabat Negara, Pimpinan dan Anggota DPRD, ASN, Prajurit TNI, Anggota Polri, Kepala Desa dan perangkat desa dan Direksi/Komisaris/Dewan Pengawas pada BUMN atau BUMD.

- Maksimal 2 NIK dalam 1 KK yang menjadi Penerima Kartu Prakerja.

Baca Juga: Program Kartu Prakerja Gelombang 47 Sudah Resmi Dibuka, Simak Syarat dan Cara Daftar Agar Lolos Seleksi

Bagi Anda yang tertarik mendaftar kartu prakerja gelombang 47 ini, atau yang belum lolos-lolos di gelombang-gelombang sebelumnya, Anda bisa mnedaftar dengan cara:

  • Buka browser di perangkat Anda.
  • Kemudian, buat akun melalui situs prakerja.go.id dengan KLIK DISINI
  • Masukkan alamat email dan juga password yang terdiri dari 6 karakter lalu konfirmasi password.
  • Klik centang pada pernyataan di bawah "Ulangi Password", setelah itu klik Daftar.
  • Buka email notifikasi yang dikirimkan kepada email yang telah didaftarkan pada situs Prakerja untuk melakukan verifikasi.
  • Jika sudah melakukan verifikasi, maka proses pendaftaran berhasil dan Anda dapat melanjutkan ke tahap selanjutnya.

Demikian cara mendaftar akun kartu prakerja dan login kartu prakerja gelombang 47 di laman prakerja.go.id.***

Halaman:

Editor: Raabi Ghulamin Halim


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah