4 Solusi Atasi Polusi Udara Jakarta, Pakar ITB Mendadak Sampaikan Hal Ini

- 28 Agustus 2023, 10:07 WIB
i4 Solusi Atasi Polusi Udara Jakarta, Pakar ITB Mendadak Sampaikan Hal Ini/ pexels.com / Tom Fisk
i4 Solusi Atasi Polusi Udara Jakarta, Pakar ITB Mendadak Sampaikan Hal Ini/ pexels.com / Tom Fisk /


BANDUNGRAYA.ID – Guru Besar Teknik Lingkungandi Institut Teknologi Bandung (ITB), Puji Lestari memaparkan berbagai solusi nya terkait polusi udara di Jakarta saat ini yang kian memburuk.

Saat ini Ibu Kota Jakarta sedang mengalami polusi udara yang tidak baik-baik saja. Keadannya sangat buruk dengan adanya berbagai kebijakan baru yang dikelurakan oleh pemerintah.

Dikutip BandungRaya.id dari ANTARA, Sebagai pakarnya, Puji Lestari banyak memberikan solusi terkait permasalahan untuk mengatasi polusi yang sedang terjadi di Jakarta.

Baca Juga: 6 Tips Mudah dalam Membantu  Menghadapi Polusi Udara yang Kian Memburuk

“Ada beberapa solusi yang bisa dilakukan untuk menurunkan emisi pada sektor transportasi yang menjadi penyumbang utama polusi di Jakarta. Kami sudah pernah meneliti dan mengecek efek penurunan emisinya,” ucap Puji.

Puji memaparkan terdapat empat solusi yang sudah di tes apakah akan efektif untuk kurangi polusi. Hasil pengetesan menunjukkan jika memang terjadi penurunan emisi ketika kebijakan diterapkan.

Salah satu yang ia paparkan dengan mengatasi polusi udara di Jakarta ialah dengan memusnahkan kendaraan-kendaraan yang sudah tua, dengan adanya pembatasan usia dari kendaraan.

Menurutnya, dengan adanya kendaraan seperti mobil yang sudah melebihi batas usia pemakaian atau sudah tua, bisa dibongkar dan langsung dihancurkan.

Pemerintah bisa menerapkan solusi scrapping system yaitu memusnahkan kendaraan yang melebihi batas usia pakai yang ditetapkan.

Halaman:

Editor: Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x