Simak 7 Tradisi Unik Acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW dari Nusa Tenggara Barat

- 30 September 2022, 19:10 WIB
Simak 7 Tradisi Unik Acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW dari Nusa Tenggara Barat.
Simak 7 Tradisi Unik Acara Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW dari Nusa Tenggara Barat. ///Tangkap layar freepik.com/starline

Baca Juga: LINK Download Carx Street Mod Apk Versi v1.74.6 Terbaru Hari Ini 30 September Banyak Dicari, Ini Link legal

5. Tradisi di Dasan Agung, Mataram

Di Kelurahan Dasan Agung, ada delapan kampung yang merupakan penduduk asli Dasan Agung dan kedelapan kampung tersebut merayakan maulid secara bergantian sejak masuknya bulan Maulid hingga selesai.

Ada berbagai macam kegiatan seperti pawai/arak-arakan yang mengusung anak anak yang akan dikhitan dengan menggunakan kuda-kudaan dan memakai pakaian adat.

6. Tradisi Migel

Tradisi Migel (tarian) biasanya digelar disekitar kompleks Masjid Kuno Gumantar. Kegiatan tarian Migel ini dilakukan oleh segala lapisan masyarakat, baik dari kalangan anak-anak, remaja maupun orang dewasa. Terutama yang lebih menonjol adalah dilakukan oleh para gadis.

7. Tradisi “Kemang Male” dari Sumbawa

“Kemang” dalam bahasa Sumbawa memiliki arti bunga, sedangkan “Male” memiliki arti seni menggunting hiasan kertas.

Jadi, bisa disimpulkan “Kemang Male” adalah seni menggunting kertas dengan membentuknya menjadi bunga. Kemang Male yang dibentuk dari berbagai macam warna kertas di beri gantungan berupa snack, roti, bahkan uang.***

Halaman:

Editor: Alvian Hamzah Jaenul Bahar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah