Kartu Prakerja Gelombang 12 Segera Dibuka, 3 Golongan Ini Akan Diprioritaskan, Siapa Saja?

- 2 Januari 2021, 09:30 WIB
Ilustrasi program Kartu Prakerja.
Ilustrasi program Kartu Prakerja. /ANTARA/Aditya Pradana Putra

3. Masukkan nama lengkap, alamat email, dan kata sandi pada kolom

4. Tunggu email notifikasi dari Kartu Prakerja yang dikirim ke email terkait

Baca Juga: Tiga Cara Klaim Token Listrik Gratis Januari 2021, Via WhatsApp Paling Mudah!

5. Apabila email notifikasi telah diterima, maka segera ikuti langkah yang tercantum dalam email tersebut

6. Kembali masuk ke laman www.prakerja.go.id, dan login dengan memasukkan email dan kata sandi

7. Masukkan nomor KTP dan tanggal lahir, lalu klik 'Berikutnya'

8. Isi data diri (nama lengkap, alamat email, alamat tempat domisili, pendidikan, status bekerja, dan foto KTP) pada kolom, lalu klik 'Berikutnya'.

Baca Juga: Update Harga Emas di Pegadaian Hari Ini 2 Januari 2021: Antam Rp1.963.000 per 2 Gram

9. Masukkan nomor telepon dan kode OTP yang telah dikirim melalui SMS

10. Isi tes motivasi, lalu tunggu email pemberitahuan

Halaman:

Editor: Fitri Nursaniyah

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah