Selamat! 10 Juta KPM Dapat Bansos PKH 2022, Ditansfer Langsung ke Bank BRI, BNI, Mandiri dan BTN

- 2 Januari 2022, 16:16 WIB
Selamat! 10 Juta KPM Dapat Bansos PKH 2022, Ditansfer Langsung ke Bank BRI, BNI, Mandiri dan BTN
Selamat! 10 Juta KPM Dapat Bansos PKH 2022, Ditansfer Langsung ke Bank BRI, BNI, Mandiri dan BTN /Unsplash/Mufid Majnun

3. Kategori disabilitas berat dan lansia juga berhak mendapatkan bantuan masing-masing Rp2,4 juta per tahun

4. Anak umur 6--21 tahun yang belum menyelesaikan wajib belajar;

5. Anak SD/sederajat, berhak mendapatkan bantuan Rp900.000 per tahun;

6. Anak SMP/sederajat, berhak mendapatkan bantuan Rp1,5 juta per tahun;

7. Anak SMA/sederajat, berhak mendapatkan bantuan Rp2 juta per tahun.

Jika Anda memiliki syarat-syarat di atas, maka bisa melakukan pendaftaran secara online. 

Berikut ini cara daftar Bansos PKH tahun 2022 secara online:

1. Download aplikasi Cek Bansos

Download aplikasi “Cek Bansos” bisa dilakukan melalui PlayStore. 

 

Halaman:

Editor: Siti Resa Mutoharoh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah