Kekejaman Korut pada Tahanan dari Penyiksaan, Kelaparan, hingga Diperkosa Jadi Sorotan Aktivis HAM

- 19 Oktober 2020, 21:07 WIB
Ilustrasi penjara: Kekejaman dibalik jeruji besi pada tahanan Korea Utara.
Ilustrasi penjara: Kekejaman dibalik jeruji besi pada tahanan Korea Utara. /Bekasi pikiran-rakyat.com

Kim Sun Young, mantan pedagang berusia 50-an yang melarikan diri dari Korea Utara lima tahun lalu, mengatakan dia telah diperkosa oleh interogatornya di sebuah pusat penahanan.

Laporan tersebut menyerukan kepada pemerintah Korea Utara untuk secara terbuka mengakui pelanggaran hak asasi manusia dan "penyiksaan endemik dan perlakuan kejam, tidak manusiawi dan merendahkan dalam penahanan".

Ia juga mendesak Korea Selatan, AS, dan negara anggota PBB lainnya untuk secara terbuka dan pribadi menekan pemerintah Korea Utara.

Baca Juga: Ini 7 Peran Aktor Muda dalam Drama BTS Youth yang Menceritakan Perjalanan Hidup Member BTS

PBB menuduh Korea Utara melakukan pelanggaran hak asasi manusia yang sistematis, meluas, dan berat. Termasuk penyiksaan, pembunuhan di luar hukum, dan menjalankan jaringan gulag untuk tahanan politik.***

Halaman:

Editor: Fitri Nursaniyah

Sumber: The Guardian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah